Mabes Polri Amankan Oknum Anggota Polres Nunukan, Diduga Terlibat Narkoba

oleh -729 views
oleh
Mako Polres Nunukan dari arah depan

“Kami sempat lihat beberapa orang berdiri di depan Mako Polres Nunukan, kami kira warga biasa, ternyata mereka dari Mabes Polri yang melakukan penyamaran dan pengkapan,” bebernya.

Sunarwan berjanji akan menghubungi Niaga.Asia, apabila telah ada perintah dari Kapolres Nunukan, untuk memberikan klarifikasi terkait penangkapan sejumlah persenel Polres Nunukan.

“Nanti saya kabari kalau ada perintah Kapolres, kebetulan beliau sedang cuti, sedangkan Wapolres baru tadi malam tiba di Nunukan karena ada tugas di Bulungan,” terangnya.

Berdasarkan hasil penelusunan dilapangan oleh Niaga.Asia,com, jumlah personel Polres Nunukan dari Satresnarkoba Polres Nunukan, yang diberangkatkan ke Kota Tarakan melalui PLBL Nunukan berjumlah 4 orang.

Salah satu dari terduga pelaku merupakan adalah Kasat Resnarkoba Polres Nunukan, Iptu SDH, sedangkan personel lainnya berpangkat Briptu dan Bripda.

Iptu SDH menjabat sebagai Kasat Resnarkoba Polres Nunukan sejak tahun 2023 menggantikan Iptu Ibnu Muhammad Robbani, Sebelumnya, Iptu SDH pernah juga menjabat Kapolsek kota Nunukan di tahun 2021 – 2023.

No More Posts Available.

No more pages to load.