Perjalanan rombongan umroh PT. Annur Kaltara Arafah diperkirakan selama 14 hari dengan rincian, dua hari berada di Kuala Lumpur, enam hari di Madinah dan enam hari berada di Mekkah, Arab Saudi.
“Semoga dimudahkan dan dilancarkan perjalanan ibadah umrah selama 14 hari dari keberangkatan hingga pulang ke tanah air dengan selamat,” tutupnya