“Muncullah rasa cemburu dan kesal, dari situlah timbul pula niat pealku membakar rumah kontrakan istrinya menggunakan pertalite,” terangnya.
Adapun motif pelaku pembakaran rumah kontrakan istrinya dikarenakan sakit hati dan tidak terima jika istrinya minta pisah atau bercerai dengannya, apalagi istrinya diduga telah memiliki kekasih baru.
“Atas kejadian kebakaran, korban mengalami kerugian sekitar Rp. 450.000.000 karena habisnya harta benda,” tutup Barasa.



